animasi blog

Selasa, 24 Mei 2011

MOTIVASI


Motivasi atau sering dikatakan dorongan sangat diperlukan biasanya untuk mencari informasi mengenai hal-hal yang dipelajari, menyerap informasi dan mengolahnya, megubah informasi yang didapat ini menjadi suatu hasil (pengetahuan, perilaku, keterampilan, sikap, kreativitas) dan menerapkan hasil ini dalam kehidupan.

Agar motivasi untuk belajar ini terpelihara, pendidik perlu menciptakan suasana belajar yang positif dan menyajikan langkah-langkah yang mendorong peserta didik untuk ingin belajar dan ingin menerapkan hal-hal yang dipelajari.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar